LUWU UTARA SULSEL, Bhabinkamtibmas Polsek Baebunta Polres Luwu Utara Bripka Abd Rahim melaksankan sambang dan memberikan himbauan Covid 19 bertempat di desa binaan Ds. Mario,Ds. Polewali dan Ds. Muktijaya Kab Luwu Utara, Rabu (17/02/21).
Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menghimbau agar masyarakat sama sama menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta menghimbau warga agar hati hati waspada bahaya banjir dan mengingatkan kepada keluarga agar tidak terlalu dekat di bantaran sungai mengingat cuaca saat ini musim hujan.
Selain itu bhabinkamtibmas juga mengajak agar dalam menuju new normal agar Tetap memperhatikan protokol kesehatan dengan memakai masker dan jaga jarak utamanya dalam keramaiang, serta rajin cuci tangan paka sabun, untuk memutus mata rantai penularan Covid 19.
Laporan: ANDI Burhanuddin